28 September 2012

Tulis-Tulis


     Kesibukan baru.

Di waktu senggang menyempatkan menulis buku mengenai cara bermain piano untuk semua umur. Baru beberapa halaman, baru dua hari saya mulai menulis. Saya mengupayakan menulis dengan ringan agar dapat dimengerti berbagai kalangan. Menulis dengan niat berbagi pengetahuan memang menyenangkan, namun demikian, ada hal agak repot yang menjadi ‘derita’ saya, hehe, yaitu menggonta-ganti berbagai font musikal untuk mempermudah penjelasan saya. 






Semoga selesai dalam waktu cepat!  (▰˘◡˘▰)